Mengecek Backlink dengan Google

Oleh Nanang Suryana | Jumat, Oktober 09, 2009 | , , | 2 Komentar »

Jika sebelumnya saya telah menulis tentang bagaimana cara mengecek backlink menggunakan Yahoo! Site Explorer, kali ini saya akan memberikan tips untuk mengecek backlink menggunakan layanan pencarian Google.

Langkah-langkahnya sebagai berikut:

  1. Kunjungi website Google
  2. Isi form pencarian dengan format link:alamatanda (alamat anda: sesuikan link/URL yang akan Anda cek linknya)
  3. Setelah isi form pencarian klik tombol Telusuri. Anda akan melihat hasil pencarian link yang Anda cek tadi dimana saja berada.
Untuk menganalisa berapa jumlahnya Anda bisa melihat dibagian atas hasil pencarian telah disebutkan berapa hasil pencariannya.

Untuk lebih jelasnya dapat dilihat pada gambar di bawah ini:



Semoga bermanfaat.


Artikel Terkait:

2 Komentar

  1. SEO // 3:52 PM  

    Excellent post.All the information of this post are very useful all the new blogger.I would like to thanks that master brain who make all this for the readers like me.keep up writing good job.

  2. .net hosting // 10:50 AM  

    I like the way you present the post.Very clear and useful for a newbie like me. I would like to say thank you for sharing this cool article. I would like to visit your blogs oftenly.

Posting Komentar

Silahkan isi komentar. Saya akan berusaha berkunjung balik ke blog/website Anda yang telah berkomentar.

Jika Anda merasa postingan blog ini bermanfaat, Anda bisa berlangganan melalui email tentang update terbaru.