Semakin memungkinkan untuk bekerja di rumah

Oleh Nanang Suryana | Senin, Desember 01, 2008 | | 2 Komentar »

Home Working - Kerja di RumahSeiring krisis ekonomi global, setiap perusahaan berusaha meminimalisir pengeluaran seperti penyewaan space ruangan kantor digantikan dengan memberdayakan karyawan untuk bisa menyelesaikan pekerjaan kantor dirumah.

Banyak sejumlah perusahaan sudah melakukan hal tersebut, hal ini juga memudahkan karyawan untuk meminimalkan biaya transportasi dan tingkat stres menghadapi kemacetan di jalan.


Dengan kebutuhan ini setiap perusahaan membuat suatu sistem untuk memonitor pekerjaan karyawan yang dapat dikontrol oleh pimpinan, seperti menggunakan kamera dan software khusus. Tak menutup kemungkinan sistem ini menggunakan koneksi internet.

Mungkin ini akan menjadi sesuatu yang biasa dikemudian hari.

Artikel Terkait:

2 Komentar

  1. Riema Ziezie // 4:59 PM  

    wah mau banget nih klu ada perusahaan yg begini...kalau skrg kan pagi kerja dikantor trus masih hrs bawa ke rumah CAPEK DEH tp klu zie mah suka bandel males bawa kerjaan ke rumah, di rumah ya istirahat

  2. Anonim // 1:04 PM  

    rims bang kunjungan + smile nya.....
    good luck buat kang....

Posting Komentar

Silahkan isi komentar. Saya akan berusaha berkunjung balik ke blog/website Anda yang telah berkomentar.

Jika Anda merasa postingan blog ini bermanfaat, Anda bisa berlangganan melalui email tentang update terbaru.